Hanya Hayat yang akan teryus mengalir sampai kekal
Yohanes 7:37
Dan pada hari terakhir, yaitu pada puncak perayaan itu, Yesus berdiri dan berseru: "Barangsiapa haus, baiklah ia datang kepada-Ku dan minum!
Yohanes 7:38
Barangsiapa percaya kepada-Ku, seperti yang dikatakan oleh Kitab Suci: Dari dalam hatinya akan mengalir aliran-aliran air hidup."
Yohanes 7:37
Dan pada hari terakhir, yaitu pada puncak perayaan itu, Yesus berdiri dan berseru: "Barangsiapa haus, baiklah ia datang kepada-Ku dan minum!
Yohanes 7:38
Barangsiapa percaya kepada-Ku, seperti yang dikatakan oleh Kitab Suci: Dari dalam hatinya akan mengalir aliran-aliran air hidup."
Hari terakhir di sini melambangkan bahwa semua kenikmatan yang dihasilkan oleh kesuksesan hidup manusia akan mencapai kesudahannya. Hayat jasmani dari setiap makhluk pasti ada "hari akhirnya."
Aliran-aliran air hidup mengacu kepada banyak aspek aliran hayat (cf. Rm. 15:30; 1Tes. 1:6; 2Tes 2:13; Gal. 5:22-23), hayat ini bersumber pada sungai air hayat yang unik itu (Why. 22:1), yaitu Roh hayat Allah (Rm. 8:2).
No comments:
Post a Comment